Apakah ruang sosial/publik berarti ruang yang digunakan untuk tujuan-tujuan sosial/publik, atau sekadar ruang yang diisi oleh anggota masyarakat yang disebut khalayak?
Tidak banyak penulis yang “tajam” di dalam memerikan sesuatu hal. Belum saya temukan jawaban apa kiranya penyebab lebih mudah kita temukan kata-kata yang bersifat umum daripada khusus, spesifik.