Pernah mendengar bagaimana Inggris menukar Pulau Run di kepulauan Maluku yang kaya rempah dengan Pulau Manhattan (New York) yang dikuasai Belanda lewat perjanjian Breda, 1667?
Apa reaksi kita pada umumnya?
"Dasar penjajah, kampung halaman orang dibagi dan ditukar seenak perutnya. Macam milik nenek moyangnya saja."
Kira-kira begitulah perasaan (sebagian) warga Papua mendengarkan rekaman kasus Feeeport ini.
(Dandhy Dwi Laksono)
Tidak ada komentar:
Posting Komentar